Rasakan pengalaman city tour kelas dunia di Taif, Jeddah, Madinah, Makkah, hingga AlUla.
Private driver, mobil premium, dokumentasi (foto dan video) profesional, dan itinerary fleksibel — semua dirancang agar perjalanan Umroh Anda lebih bermakna
Kami adalah penyedia Premium Private City Tour untuk jamaah Umroh Mandiri di Arab Saudi.
Elmuyassar hadir untuk membantu jamaah menikmati keindahan setiap kota — dengan pelayanan berkelas, dokumentasi eksklusif, dan pengalaman yang benar-benar nyaman.
Misi kami:
Membuat perjalanan spiritual Anda semakin bermakna dan tak terlupakan.
Nikmati Wisata Spiritual Tak Terlupakan dengan Mengunjungi Berbagai Destinasi Menarik berikut
Piknik sekaligus dapatkan foto dan video estetik di Jabal Kudai dan Jabal Khandamah.
Kenapa Memilih Elmuyassar?
Bukan Sekadar Jalan-Jalan, Inilah Private dan Premium Experience yang akan Anda Dapatkan :
Untuk menjaga perjalanan tetap nyaman dan privat, 1 mobil idealnya untuk 1–6 orang (Innova/ Staria). Kalau rombongan lebih besar, kami sediakan mobil hingga 12 orang (Hiace Premio), bahkan kami akan sediakan Bus khusus jika Anda booking untuk rombongan/ grup besar >20 orang
Bisa. Sangat fleksibel.
Ya, Insyaa Allah. Kami berkomitmen 10% Keuntungan dari Private City Tour Anda akan kami sedekahkan ke saudara-saudara kita di Palestine dan fakir miskin yang membutuhkan
Sangat bisa. Driver berpengalaman mendampingi jamaah keluarga.
© 2024 Copyright, Elmuyassar. All Rights Reversed